Hasil Quick Count, Menempatkan PKB Pada Posisi Nomor 4

Foto: pekanbaru.tribunnews.com
Pemilihan Umum yang menguras banyak waktu dan tenaga telah selesai dilaksanakan pada hari Rabu, 17 April 2019. Hasil hitung cepat atau quick count mulai ramai, quick count dapat langsung diketahui oleh publik sejak pukul 15.00 Wib kemarin.

Berikut ini adalah daftar 9 Parpol Lolos DPR RI jika merunut hasil dari Quick Count Litbang Kompas yang biasanya tidak jauh berbeda dengan rekapitulasi Komisi Pemilihan Umum (KPU), kamis (18/4/2019):

1. PKB: 9.39%
2. GERINDRA: 12.82%
3. PDI PERJUANGAN: 20.22%
4. PARTAI GOLKAR: 11.71%
5. PARTAI NasDem: 8.13%
6. PARTAI GARUDA: 0.53%
7. PARTAI BERKARYA: 2.11%
8. PKS: 8.56%
9. PARTAI BERKARYA: 2.11%
10. PKS: 8.56%
11. PARTAI PERINDO: 2.85%
12. PPP: 4.65%
13. PSI: 2.03%
14. PAN: 6.57%
15. PARTAI HANURA: 1.34%
16. PARTAI DEMOKRAT: 8.09%
17. PBB: 0.76%

Jika merunut hasil quick count tersebut Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menempati posisi keempat. Dari daftar partai yang lolos senayan, (1) PDI Perjuangan: 20.22%, (2) Gerindra: 12.82%, (3) Partai Golkar: 11.71% dan (4) Partai PKB: 9.39%. (Red/Luk)